haka-admin

Hutama Karya Luncurkan “Perahu Literasi”, Wujudkan Akses Pendidikan Hingga Pulau Terpencil

PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) beserta anak usahanya, PT Hakaaston (HKA) dan PT Hutama Karya Infrastruktur (HKI), meluncurkan program “Gerakan Perahu Literasi” pada Kamis (24/4) di Pantai Minang Rua, Lampung Selatan. Program ini diselenggarakan bertepatan dengan peringatan Hari Buku Sedunia yang jatuh pada 23 April 2025, menyasar masyarakat pesisir dan pulau-pulau terpencil di wilayah […]

Hutama Karya Luncurkan “Perahu Literasi”, Wujudkan Akses Pendidikan Hingga Pulau Terpencil Read More »

Aspal Presisi Proving Ground: HKA Buktikan Kemampuan Teknis

Jakarta – Pengaspalan jalur uji kendaraan (proving ground) yang dikerjakan PT Hakaaston (HKA) telah memasuki tahap finalisasi. Seluruh lintasan utama telah di aspal menggunakan aspal jenis Performance Grade (PG) yang dirancang khusus untuk menjaga kestabilan permukaan jalan dalam berbagai kondisi cuaca dan beban. Pengaspalan untuk area pelengkap seperti jalan masuk – keluar proyek dan lahan

Aspal Presisi Proving Ground: HKA Buktikan Kemampuan Teknis Read More »

Lebaran Aman dan Lancar, HKA dan Ruas BTB Terima Apresiasi dari PT ASDP

PT Hakaaston (HKA) melalui Ruas Bakauheni–Terbanggi Besar (BTB), menerima apresiasi dari Manajemen PT ASDP Indonesia Ferry atas kontribusinya dalam mendukung kelancaran arus mudik dan arus balik Lebaran 1446 H di Pelabuhan Bakauheni. Apresiasi ini menjadi bukti sinergi yang kuat antar BUMN dalam memastikan mobilitas masyarakat tetap aman dan lancar selama periode Lebaran, khususnya di titik-titik

Lebaran Aman dan Lancar, HKA dan Ruas BTB Terima Apresiasi dari PT ASDP Read More »

Angkutan Lebaran 2025 Aman dan Lancar, Pengelola Catat Satu Juta Lebih Pemudik Lintasi Tol Bakter

Musim mudik Lebaran 2025 di Jalan Tol Bakauheni-Terbanggi Besar (Bakter) berjalan dengan lancar, aman, dan kondusif. PT Bakauheni Terbanggi Besar Toll (BTB Toll) dan PT Hakaaston (HKA) mencatat terdapat 1.005.654 pengguna jalan yang melintas di Tol Bakter selama periode Tanggal 21 Maret sampai dengan 10 April 2025.   Direktur Utama BTB Toll I Wayan Mandia

Angkutan Lebaran 2025 Aman dan Lancar, Pengelola Catat Satu Juta Lebih Pemudik Lintasi Tol Bakter Read More »

Operasionalkan Sejumlah Ruas Tol Baru, HKA Kejar Target Pendapatan Hingga 1,5 Triliun Rupiah

Tahun ke-4 menjadi operator jalan tol, PT Hakaaston (HKA) menargetkan pendapatan sebesar Rp. 1,577 triliun atau naik 11,8 % dari target tahun 2024 (year on year) sebesar Rp. 1,410 triliun, dengan laba Rp 71 Miliar atau naik 4,5% dari tahun sebelumnya. Penerapan prinsip ESG (Environment, Social & Governance) menjadi fokus HKA dalam menjalankan bisnis pelayanan

Operasionalkan Sejumlah Ruas Tol Baru, HKA Kejar Target Pendapatan Hingga 1,5 Triliun Rupiah Read More »

HKA Garap Pekerjaan Aspal Hotmix Proyek Proving Ground Bekasi

PT Hakaaston (HKA) saat ini tengah mengerjakan pekerjaan pengaspalan hotmix pada proyek Proving Ground (PG). Proyek ini merupakan hasil Kerjasama Pemerintah dan Badan Usaha (KPBU) antara Balai Pengujian Laik Jalan dan Sertifikasi Kendaraan Bermotor (BPLJSKB) Bekasi, Provinsi Jawa Barat dengan PT Indonesia International Automotive Proving Ground (IIAPG). Dengan nilai kontrak  Rp 149 Miliar, proyek ini

HKA Garap Pekerjaan Aspal Hotmix Proyek Proving Ground Bekasi Read More »

Salurkan Mesin Produksi Keripik Nanas, HKA Fasilitasi UMK di Prabumulih

Dalam mendukung Usaha Mikro dan Kecil (UMK) produk keripik nanas dari Agrowisata Nanas Prabumulih, PT Hakaaston (HKA) bersama induknya, PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) berkolaborasi dalam penyediaan bantuan mesin produksi keripik nanas kepada Kelompok Tani (Koptan) Karya Muda selaku pengelola Agrowisata. Seremonial penyerahan bantuan mesin produksi keripik nanas digelar di lokasi Agrowisata Nanas Prabumulih

Salurkan Mesin Produksi Keripik Nanas, HKA Fasilitasi UMK di Prabumulih Read More »

Catat Pendapatan Positif, HKA Raih Predikat Prospek Lembaga Stabil Pemeringkat Kredit PEFINDO

Sebagai anak perusahaan dari PT Hutama Karya (Persero), PT Hakaaston (HKA) yang bergerak di bidang jasa layanan operasi dan pemeliharaan jalan tol mendapatkan peringkat prospek stabil, AA- dari PT Pemeringkat Efek Indonesia (PEFINDO) pada 6 Juni 2024. Peringkat ini mencerminkan kepercayaan yang tinggi terhadap kinerja dan stabilitas keuangan HKA terhadap kemungkinan yang sangat kuat akan

Catat Pendapatan Positif, HKA Raih Predikat Prospek Lembaga Stabil Pemeringkat Kredit PEFINDO Read More »

Selama Arus Mudik dan Balik Lebaran 2024, 1.053.527 Kendaraan Melintas di Ruas Tol Bakauheni-Terbanggi Besar

PT Bakauheni Terbanggi Besar Toll (BTB Toll) mencatat terdapat 1.053.527 kendaraan  yang melintas di jalan Tol Bakauheni-Terbanggi Besar selama periode Arus Mudik dan Balik Lebaran tahun 2024. Angka ini meningkat 69,4% dari Volume Lalu Lintas (VLL) normal. Direktur Utama BTB Toll I Wayan Mandia mengatakan bahwa peningkatan tersebut menunjukkan antusiasme pemudik untuk menjadikan Tol Bakauheni-Terbanggi Besar sebagai pilihan

Selama Arus Mudik dan Balik Lebaran 2024, 1.053.527 Kendaraan Melintas di Ruas Tol Bakauheni-Terbanggi Besar Read More »

Scroll to Top